June 17, 2022 | BPS Activities
Pada saat Ini Badan Pusat Statistik (BPS) Sedang Melaksanakan
Kegiatan Sensus Pensusuk 2020 (SP2020) Lanjutan. Untuk Menjaga Kualitas Data yang dihasilkan dari setiap
pendataan lapangan agar tetap valid BPS selalu melaksanakan Kegiatan Editing dan Coding (Penyuntingan/penyandian). Editing Coding pada
kegiatan Long Form SP2020 bertujuan meminimalkan kesalahan pada saat pengolahan
dan juga mempercepat proses pengolahan. Adapan jenis Dokumen yang Editing
coding adalah SP2020-RC2, SP2020-C2 dan SP2020-V. Setelah dokumen selesai dilakukan
editing coding, dokumen tersebut dikirimkan ke BPS Provinsi untuk proses
pengolahan selanjutnya. Petugas Editing Coding SP2020 Lanjutan Terdiri dari 10
Orang Petugas Edcod yang berasal dari Mitra Statistik BPS Landak dan 3 orang Pengawas Yang berasal dari
Pegawai Organik BPS Kab.Landak, Sebelum melaksanakan Editing Coding Petugas
diberikan Briefing terlebih dahulu pada hari Jumat Tanggal 17 Juli 2022 di Aula
Kantor BPS Kabupaten Landak yang dibuka
langsung Oleh Kepala BPS Kab.Landak Guntur Prahara SST.,M.Si. Kegiatan Editing
Coding SP2020 Lanjutan ini Akan Terus berlangsung Sesusi Jadwal yang telah
ditentukan.
BPS-Statistics Indonesia
Badan Pusat Statistik Kabupaten LandakJl. Gusti Affandirani No. 26 Jalur 2
Ngabang 79357
Telp..: (0563) 21966Homepage: http://landakkab.bps.go.id E-mail: bps6103@bps.go.id
About Us